Memiliki kolaborasi dengan universitas dan lembaga penelitian tingkat dunia merupakan hal yang sangat penting untuk menjaga program akademik dan kualitas penelitian yang baik . Untuk alasan tersebut, Prodi Fisika ITB menjalin kerjasama dengan beberapa institusi berikut ini:
- KAIST
- RuG
- Osaka University
- Kanazawa University
- Tokyo Institute of Technology
- Kyushu University
- Hiroshima University
- Bapeten
- Batan
- dll.